Minggu, 21 Oktober 2012

Buah Kelapa Muda

Sign in - Blogger: Create your free Blog,blogger,http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=291957551598857022Sehat Alamiadalah judul blog dari blog agusaji-Herba .blogspot.com yang membahas semua artikel dari segala jenis makanan dan minuman kesehatan yang bersumber dari segala jenis tanaman dan buah-buahan yang dapat di ambil manfaat dan kegunaannya untuk keperluan hidup manusia.Ulasan saat ini yaitu tentang,

Manfaat Kelapa Muda (cocos nucifera)




Pasti banyak yang mengetahui bahwa gambar photo tersebut adalah gambar photo dari kelapa muda. dan apa saja guna dari kelapa muda ini, jika kita mengalami kehausan di siang hari yang panas kemudian ada di depan kita buah kelapa muda yang segar lantas ini akan di jadikan suatu hidangan pelepas dahaga, apa lagi jika mau menambahkan sedikit buah jeruk nipis untuk menambah aroma juga rasa biar rasa dan aroma semakin terasa dan mengenak di lidah,,heuumm,, segaarr..,!?. Kemudian apa saja khasiat dari kelapa muda ini,manfaat dan kegunaan kelapa muda yaitu :

  • Sebagai minuman yang menetralisir racun
  • Sebagai obat pengendali cacing perut pada anak-anak
  • Mengatasi susah buang air kecil
  • Mengatasi rasa lelah
  • jika diminum teratur dapat mencegah dan mengobati demam berdarah
Kemudian jika dilihat secara mendetail maka buah kelapa muda memiliki beberapa unsur zat yang terkandung di dalamnya diantaranya yaitu :
  • Elektrolit
  • Kalsium
  • Klorida
  • Potashium
  • Magnesium
  • Sodium
  • Riboflavin
Semuanya kandungan yang dimiliki kelapa muda itu kaya akan mineral yang dapat dijadikan sebagai bahan isotonik tubuh kita , semoga kita masih dapat mengkosomsi buah kelapa muda ini untuk menjaga kesehatan, agar kita selalu kelihatan segar bugar.